Sep
16
Layanan Peminjaman dengan Barcode
Mulai bulan ini, koleksi buku baru perpus musasi dilabeli dengan barcode. Program ini bertujuan untuk mempercepat layanan pemustaka yang ingin meminjam buku. Sebelumnya, pemustaka yang meminjam buku, akan dicatat secara manual oleh petugas. Memasukkan no induk buku dan mencatat no Read more